Debut Perdana di Layar Lebar, Arawinda Kirana Raih Piala Citra

Arawinda Kirana mendedikasikan kemenangannya untuk manusia yang merasa tidak didengar dan terbatasi mimpi dan ekspresinya karena gender.